Wednesday, September 18, 2013

World Junior Chess Championship 2013 Round 6 - Medina Aulia

World Junior Chess Championship 2013 is on the way in Turkey. The juniors will fight each other from 12th to 27th September 2013, exactly on the city of Kocaeli. On the good news from Indonesian players, WIM Medina Aulia Warda is leading after round 6 with stunning 5.5/6 result.

WIM Medina Aulia Warda was one of top finisher in World Junior in 2012 , but now she gives another good shoot in Kocaeli for this 2013 edition of Junior chess title. Her result included a key victories over two of the strongest players in the field. Against Alexandra Goryachkina she won in 35 moves on the white side of Sicilian, round 5. Then in round 6 she defeated Alina Kashlinskaya in just 24 moves, where Alina just mixed up a strange E04 Catalan Open line. With this result, the standing of World Junior Chess Championship, Girls as follow:

World Junior Chess Championship 2013, Girls Section, after round 6:
1. (11) WIM  MEDINA WARDA AULIA 2301 INA 5½
2. (5) WGM BULMAGA IRINA 2387 ROU 5
3. (4) WGM WANG JUE 2392 CHN 4½
4. (9) WIM ZHAI MO 2309 CHN 4½
5. (7) WGM SADUAKASSOVA DINARA  2326 KAZ 4½
6. (1) WGM KASHLINSKAYA ALINA 2434 RUS 4½
7. (2) WGM CORI T. DEYSI  2433 PER 4½
...... follow by
48. (12) WIM SIHITE CHELSIE MONICA 2282 INA 2½

while on Open section:
World Junior Chess Championship 2013, Open, after round 6:
1. (1) GM YU YANGYI 2662 CHN 5½
2. (2) GM IPATOV ALEXANDER 2601 TUR 5
3. (11) IM ELISEEV URII 2550 RUS 5
4. (19) GM GROVER SAHAJ 2479 IND 5
5. (15) IM DEBASHIS DAS 2489 IND 5

Kejuaraan catur dunia versi junior yang berlangsung di Turki dan diikuti empat pecatur nasional sekarang memasuki babak ke-6. Hingga ronde ini kabar terbaik diberikan oleh WIM Medina Aulia Warda yang sekarang sementara menempati ranking satu. Pencapaian WIM Medina ini berkat dua kemenangan kunci atas lawan-lawan yang merupakan seeded/unggulan atas, yaitu di ronde 5 melawan Alexandra Goryachkina, Medina menang melalui pertarungan di partai Sisilia di mana Medina di pihak buah putih dan menang dalam 35 langkah. Lawan di ronde enam adalah WGM Alina Kashlinskaya, di mana Medina justru menang mudah hanya 24 langkah, di mana sang WGM dari Rusia ini membuat pembukaan yang kurang matang di pembukaan tipe Catalan. Dengan segera Medina mampu memanfaatkan pergerakan Ratu putih (Medina pegang buah hitam di ronde 6) yang prematur dan berhasil meraih unggulan taktik yang berakhir kemenangan tukaran satu benteng vs satu kuda. Bahkan terus berlanjut ke keunggulan lainnya karena si lawan Alina, terus melakukan langkah lemah.

MIW Medina Aulia Warda (Indonesia) - 5.5 points after six round

Sementara itu tiga pecatur lainnya masih terus memupuk harapan untuk masuk daftar peraih medali, terutama M. Luthfi Ali, point 4/6, yang masih berpeluang besar di bagian Open. Namun langkah pecatur putri lainnya Chelsie Sihite Monica tampak berat karena baru mengumpulkan point 2.5/6. Langkah Farid Firmansyah juga tersendat-sendat dan baru berpoint 3 dari 6 babak.

Turnamen World Junior Chess Championship atau Kejuaraan Catur Dunia Junior ini dilangsungkan di kota Kocaili Turki. Turnamen ini diwarnai aksi prihatin terhadap kondisi krisis di Suriah, di mana semula dijadwalkan di kota Hatay. Namun kota ini terlalu dekat dengan zona krisis dan setelah melalui pertimbangan dan surat prihatin dari beberapa Federasi, FIDE memindahkan venue dari Hatay ke Kocaeli. Lihat juga kemenangan M. Luthfi Ali di ronde 1 melawan GM Samvel Ter-Sahakyan dari Armenia.

Lihat partai catur Pembelaan Sisilia Medina Aulia Warda vs Alexandra Goryachkina 1-0, Kocaeli Turki 2013 Round 5



Lihat partai catur Pembukaan Catalan Open Alina Kashlinskaya vs Medina Aulia Warda 0-1, Kocaeli Turki 2013 Round 6
see GM Evgenij Miroshnichenko annotation here.

No comments:

Post a Comment